Danramil 0824/18 Kencong Bersama Muspika Lakukan Test Calon Perangkat Desa Kraton

    Danramil 0824/18 Kencong Bersama Muspika Lakukan Test Calon Perangkat Desa Kraton

    JEMBER – Kekosongan satu Jabatan Kepala Dusun Sidoganti Desa Kraton Kecamatan Kencong Kabupaten Jember, segera dilakukan perekrutan oleh Kepala Desa Kraton dengan mebentuk panitia perekrutan yang terdiri dari Sekdes Angga Permata Putra sebagai Ketua Panitia, Sekretaris Ahmad Zunaidi, anggota Mistiyah.

    Calon perangkat desa yang mendaftarkan diri hanya satu orang yaitu Alfredo Chandra Kirana yang langsung dilakukan test tulis dan wawancara oleh Muspika Kencong yang dihadiri oleh Camat Kencong  M Najmul Huda, Danramil 0824/18 Kencong Kapten Caj Agus Teguh Yuwono, Kapolsek Iptu Heru Siswanto.

    Usai kegiata tersbeut Danramil 0824/16 Kencong Kapten Caj Agus Teguh Yuwono dalam wawancaranya pada Jum’at 08/02/2024 menyatakan, bahwa kegiatan tersebut dilakukan kemarin Kamis (07/02) di Balai Desa Kraton, dan merupakan langkah tepat menhadapi Pemilu 2024, segera dilakukan pengisian pejabat Kepala Dusun Sidoganti yang kosong.

    Dengan terisinya semua Kepala Dusun tentunya akan sangat membantu tugas-tugas Kepala Desa, dan memudahkan koordinasi Babinsa maupun Bhabinkamtibmas dan lain-lain dalam mendukung tugas pokoknya diwilayah. Tegas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya menyatakan, saya sangat mendukung kegiatan kewilayahan dalam pengisian kekososngan jabatan di wilayah desa tersebut, keberadaah Muspika dalam melakukan test merupakan hal yang sangat tepat sekali, dan saya kira kalau Muspika ynag melakukan test terhadap calon tentunya akan lebih  obeytif. Jelasnya. (SIswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    RTLH Kodim 0824/jember Capai 80 Persen,...

    Artikel Berikutnya

    Kolaborasi Drumband dan Tari Tradisional...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    179 Siswa Dikmaba Resmi Sandang Pangkat Sersan Dua
    Berkunjung ke Yonarhamed 8/UY, Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Sampaikan Pesan Penting Untuk Prajurit
    Bersama Forkopimda Dandim 0824/Jember Ikuti Zoom Meeting Pengendalian Inflasi, Dipimpin Mendagri RI
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Babinsa Jatisari Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Petugas Puskesmas Fogging, Lindungi Warga Dari DBD
    Upacara Hari Juang TNI AD Ke-79 Tahun 2024, TNI AD Berjuang Bersama Rakyat 
    250 Siswa SMPN 1 Terima Pelatihan PBB dari Personel Koramil 0824/06 Ledokombo, Mantapkan Kedisiplinan Pelajar
    Bersama Forkopimda Dandim 0824/Jember Ikuti Zoom Meeting Pengendalian Inflasi, Dipimpin Mendagri RI
    Kasdim 0824/Jember Dampingi Kunjungan Tim Observasi MBG dan BPKP Provinsi Jawa Timur
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Dandim 0824/Jember Beri Penghargaan Karateka Binaan Berprestasi 
    Bupati Berikan Fasilitas Di KTAN Atas Keseriusan Polres Jember Dalam Menanggulangi Bahaya Narkoba 
    Babinsa Koramil 0824/06 Ledokombo Kawal Pendistribusian Bantuan Pangan Warga, Agar Tertib dan Tepat Sasaran
    Muspika Silo Hadiri Hataman Al Qur’an dilanjutkan Buka Puasa Bersama di Pendopo Kecamatan Silo
    Personel Koramil 0824/19 Bersama Warga Kerja Bakti,  Renovasi Rumah Warga Kurang mampu
    Polres Jember Siapkan 7 Pos Operasi Ketupat Semeru 2024 Siap Layani Pemudik

    Ikuti Kami